Beranda Formulir Pengaduan Panduan Pengaduan
Data Pengaduan
Nama Komentar
Dimas Ilhamsyah Sabil
Jogotrunan Kec.Lumajang
Waktu pengiriman : 20 November 2022
Pengaduan Kepada : Dinas Kesehatan, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana

saya salah satu keluarga dari pasien rsud pasirian pada tanggal 20 november 2022. alur penanganan dan administrasi sangat ruwet di rs ini.terkadang untuk informasi kurang diberikan dari pihak perawat harus menunggu apalagi. pasien harus menunggu selama hampir 4 jam di igd untuk menuju ke ruangan istirahat. tolong dibenahi karena ini menyangkut nyawa orang. terimakasih.

Tanggapan Pengaduan
Tanggapan oleh Tanggapan
Dinas Kesehatan, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Tanggal : 21 November 2022

Terima kasih atas saran dan masukannya kepada kami, terkait administrasi memang ada syarat yang harus dipenuhi, terkait lama pelayanan di IGD tergantung kondisi pasien. Bisa karena menunggu hasil laboratorium, radiologi dan atau ada pasien lain yang harus didahulukan

Maturnuwun Mas
(Konfirmasi dari Manajemen RS Umum Pasirian)